10 Kampus Terbaik di Jakarta Versi UniRank 2022

2022-09-27T15:38:16+07:0027 September 2022|

Universitas Esa Unggul Peringkat 4 Besar Universitas Terbaik di Jakarta versi UNIRANK 2022 4 International Colleges and Universities (4ICU) UniRank, lembaga pemeringkatan universitas global, telah menerbitkan daftar universitas negeri dan swasta terbaik di Indonesia tahun 2022. Data tersebut mencakup pemeringkatan 582 perguruan tinggi, baik negeri (PTN) maupun swasta (PTS), yang memenuhi kriteria seleksi uniRank. DKI Jakarta memiliki 279 perguruan tinggi berdasarkan data Badan Pusat Statistik tahun 2022. Dari 279 kampus di Jakarta, UniRank hanya memasukkan 54 universitas dalam penilaiannya. Menurut laporan di situs resmi https://www.4icu.org/id pada Jumat (9 Februari 2022), UniRank memiliki tiga kriteria evaluasi: Diakui dan terakreditasi oleh [...]

Lomba Fotografi Nasional

2022-07-06T16:27:01+07:0024 June 2022|

Poster Lomba Fotografi Nasional Hallo Calon Planner! Dalam rangka meningkatkan minat pelajar terhadap kegiatan atau pun fenomena di suatu perkotaan, kami, Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota menghadirkan Lomba Fotografi Nasional 2022 mengangkat tema “Kota Hijau Layak Huni”. Buat temen – temen seluruh Indonesia yang masih seorang pelajar SMA dan sedejarat dan suka banget foto – foto, wajib banget ikutan lomba yang satu ini! Syarat dan Ketentuan: - Merupakan Pelajar SMA & Sederajat seluruh Indonesia - Peserta diperbolehkan mengirim maksimal 5 buah karya dengan menggunakan format di setiap fotonya: Nama File Asli – Nama Peserta – No/Judul Foto - Karya [...]

Mahasiswi Fakultas Teknik UEU Raih Medali Emas Kompetisi Inovasi Sains Madrasah (KISAH) 2022 Se-Indonesia

2025-04-14T16:35:37+07:0023 June 2022|

Mahasiswi peraih Medali Emas UEU Esaunggul.ac.id, Kabar membanggakan kembali datang dari mahasiswa Universitas Esa Unggul, kali ini, mahasiswi Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik Universitas Esa Unggul, Chrisalis Patricia Leunufna berhasil mendapatkan medali emas di ajang Kompetisi Inovasi Sains Madrasah (KISAH) Bidang Geografi, Tingkat Mahasiswa se- Indonesia. Dalam keterangan yang dihimpun oleh esaunggul.ac.id, Chrisalis mengungkapkan kegembiraanya saat mengetahui dirinya berhasil mendapatkan medali emas di ajang tersebut, apalagi kompetisi ini diikuti sejumlah mahasiswa dari perguruan tinggi seluruh Indonesia. "Sangat senang karena mampu membanggakan nama kampus Esa Unggul di ajang sains nasional, dan kompetisi ini juga diikuti beragam perguruan tinggi [...]