Lomba Fotografi Nasional

Loading Events

Poster Lomba Fotografi Nasional

Hallo Calon Planner!
Dalam rangka meningkatkan minat pelajar terhadap kegiatan atau pun fenomena di suatu perkotaan, kami, Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota menghadirkan Lomba Fotografi Nasional 2022 mengangkat tema “Kota Hijau Layak Huni”. Buat temen – temen seluruh Indonesia yang masih seorang pelajar SMA dan sedejarat dan suka banget foto – foto, wajib banget ikutan lomba yang satu ini!

Syarat dan Ketentuan:
– Merupakan Pelajar SMA & Sederajat seluruh Indonesia
– Peserta diperbolehkan mengirim maksimal 5 buah karya dengan menggunakan format di setiap fotonya: Nama File Asli – Nama Peserta – No/Judul Foto
– Karya harus original diperbolehkan olahan digital hanya sebatas perbaikan foto (seperti crop, brightness/contrast, sharpening) tanpa mengubah foto aslinya (tanpa menggunakan filter)
– Device bebas dan pengiriman karya dalam bentuk JPEG
– Wajib follow Instagram @pwk_ueu dan @univ_esaunggul
– Wajib upload karya pada link google form: https://forms.gle/MY6rTaivUhj9VAdQ6
– Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat

Hadiah Lomba
Uang Tunai + Beasiswa + E-Certificate

Timeline Acara
Pendaftaran dan Pengumpulan Karya: 24 Juni – 11 Juli 2022
Penilaian Karya oleh Dewan Juri: 12 Juli – 15 Juli 2022
Pengumuman Pemenang Lomba: 16 Juli 2022

Pendaftaran GRATIS

Link Pendaftaran
https://forms.gle/MY6rTaivUhj9VAdQ6

More Info
0812 8409 4878 (Nabila)

Jangan sampai ketinggalan ya Calon Planner!
Semoga beruntung!