10 Alasan Memilih Jurusan Survei dan Pemetaan
10 Alasan Memilih Jurusan Survei dan Pemetaan Apa itu Survei dan Pemetaan? Program studi Survei dan Pemetaan adalah program studi yang mempelajari keterampilan dalam melakukan pencatatan dan pengumpulan data dan informasi mengenai sumber daya (baik alam, sosial, maupun budaya) berbasis kewilayahan yang memadai dengan teknologi penginderaan jauh. Nah kira kira ada 10 alasan kenapa pilih jurusan survei pemetaan: 1. Bisa kerja sambil kuliah 2. Uang tambahan saat dapat proyek pengukuran 3. Sering traveling bisa buat update Instagram 4. Anti kudet teknologi 5. Kuliah menantang 6. Seragam survey yang kece 7. Anti nganggur 8. Studio lab nya keren 9. Pengajarnya [...]