Begini Keseruan Mahasiswa PWK UEU Ikuti Program Student Exchange Program di Asia University, Taiwan

2021-12-14T13:55:31+07:0027 June 2021|

Esaunggul.ac.id, Pengalaman menarik diceritakan oleh mahasiswa Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) UEU saat mengikuti Virtual Student Exchange Program di Asia University Taiwan, yang digelar 22 Februari hingga 25 Juni 2021. Dua mahasiswa PWK yang mengikuti kegiatan Virtual Exchange Student yakni Nabila Abdurahman Burhani mahasiswi PWK 2018 dan Hasanudin mahasiswa PWK 2019. Nabila salah satu mahasiswa yang mengikuti Virtual Exchange menerangkan senang mendapat kesempatan dan merasakan program pertukaran pelajar di Asia University, Taiwan meskipun secara virtual. Saya mengikuti kursus Design Aesthetic selama enam (6) bulan bersama teman saya, Hasanudin (angkatan 2019). Karena kelasnya didominasi oleh siswa Indonesia, makanya saya bisa bertemu [...]